From Zero to Hero ..... !!!!!!

Selamat datang di blog mahasiswa UNAIR angkatan 2008, S2-AKK, Magister Manajemen Pemasaran dan Keuangan Pelayanan Kesehatan.

Keterangan foto atas (dari kiri ke kanan) :

(Atas) Ibu Nyoman ( Big Boss MPKPK ) & Mr. Kukuh ( komting ), Taufan, Ida, Zuhaida, Anita, Nurul


(Bawah) Anita Bjn, Iwan, Gede Danu, Ayu (Where r u ??), Titin

TOGETHER ..... WE CAN !!!

MPKPK 2008

MPKPK 2008

Yes ... We can !!!

Yes ... We can !!!
Finally .... We can do it !!!!

Wednesday, January 21, 2009

EPIDEMIOLOGI ANALITIK

EPIDEMIOLOGI ANALITIK

TUJUAN
Epidemologi Analitik adalah riset epidemiologi yang bertujuan :

  1. Menjelaskan faktor-faktor resiko dan kausa penyakit.
  2. Memprediksikan kejadian penyakit
  3. Memberikan saran strategi intervensi yang efektif untuk pengendalian penyakit.

PEMBAGIAN BERDASARKAN PERAN
Berdasarkan peran epidemiologi analalitik dibagi 2 :

  • Studi Observasional : Studi Kasus Control (case control), studi potong lintang (cross sectional) dan studi Kohor.
Studi Eksperimental : Eksperimen dengan kontrol random (Randomized Controlled Trial /RCT) dan Eksperimen Semu (kuasi).

No comments: